Soal dan Pembahasan UN IPA SMP/Mts 2017 (6 - 10)
2 November 2017
Add Comment
(6) Soal UN IPA SMP 2017
Perhatika peristiwa berikut!
(1) Buah apel dikupas kemudian didiamkan beberapa saat.
(2) Garam dilarutkan dalam air
(3) Kertas diakar
(4) Lilin dipanaskan kemudian didinginkan
Pertistiwa yang merupakan perubahan kimia adalah ....
A. (1) dan (3)
B. (1) dan (4)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)
Pembahasan
Ciri perubahan kimia : zat sebelum bereaksi berbeda dengan zat sesudah bereaksi.
Perubahan kimia = (1) dan (3)
Jawaban A
(7) Soal UN IPA SMP 2017
Senyawa sulfonat yang biasanya terkandung dalam deterjen berfungsi untuk ....
A. menghilangkan noda membandel
B. menghasilkan busa
C. menyuburkan pertumbuhan gulma
D. membasmi hama penyakit
Pembahasan
Pada umumnya, detergen mengandung bahan-bahan berikut:
1) Surfaktan
Surfaktan (surface active agent) merupakan zat aktif permukaan yang mempunyai ujung berbeda yaitu hidrofil (suka air) dan hidrofob (suka lemak). Bahan aktif ini berfungsi menurunkan tegangan permukaan air sehingga dapat melepaskan kotoran yang menempel pada permukaan bahan. Secara garis besar, terdapat empat kategori surfaktan yaitu:
a. Anionik :
-Alkyl Benzene Sulfonate (ABS)
-Linier Alkyl Benzene Sulfonate (LAS)
-Alpha Olein Sulfonate (AOS)
b. Kationik : Garam Ammonium
c. Non ionik : Nonyl phenol polyethoxyle
d. Amphoterik : Acyl Ethylenediamines
2) Builder
Builder (pembentuk) berfungsi meningkatkan efisiensi pencuci dari surfaktan dengan cara menon-aktifkan mineral penyebab kesadahan air.
a. Fosfat : Sodium Tri Poly Phosphate (STPP)
b. Asetat :
– Nitril Tri Acetate (NTA)
– Ethylene Diamine Tetra Acetate (EDTA)
c. Silikat : Zeolit
d. Sitrat : Asam Sitrat
Jawaban (A)
(8) Soal UN IPA SMP 2017
Perhatikan gejala berikut!
(1) Tidak mengantuk
(2) Denyut jantung cepat
(3) Selalu berhalusinasi
(4) Hidup percaya diri
Gejala psikis yang ditimbulkan setelah mengkonsumsi ganja adalah ....
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (4)
C. (2) dan (4)
D. (3) dan (4)
Pembahasan
Gejala psikis menkonsumsi ganja :
1. Hilaritas ( kegaduhan)
2. Perasaan tertekan
3. Halusinasi
4. Euporia atau rasa gembira yang berlebihan
5. Perubahan persepsi tentang ruang dan waktu
6. Berkurangnya daya ingat
7. Meningkatnya kepekaan visual dan pendengaran
8. Agresif
9. Merasa bahwa penampilan dirinya keren meskipun kenyataannya sebaliknya
10 Banyak bicara dan merasa bahwa pembicaraannya itu hebat.
Jawaban C
(9) Soal UN IPA SMP 2017
Perhatikan gambar dan tabel berikut !
Rumus muai panjang:
Jawaban (B)
(10) Soal UN IPA SMP 2017
Tabel berikut memuat jarak dan waktu tempuh gerak suatu benda
Perhatika peristiwa berikut!
(1) Buah apel dikupas kemudian didiamkan beberapa saat.
(2) Garam dilarutkan dalam air
(3) Kertas diakar
(4) Lilin dipanaskan kemudian didinginkan
Pertistiwa yang merupakan perubahan kimia adalah ....
A. (1) dan (3)
B. (1) dan (4)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)
Pembahasan
Ciri perubahan kimia : zat sebelum bereaksi berbeda dengan zat sesudah bereaksi.
Perubahan kimia = (1) dan (3)
Jawaban A
(7) Soal UN IPA SMP 2017
Senyawa sulfonat yang biasanya terkandung dalam deterjen berfungsi untuk ....
A. menghilangkan noda membandel
B. menghasilkan busa
C. menyuburkan pertumbuhan gulma
D. membasmi hama penyakit
Pembahasan
Pada umumnya, detergen mengandung bahan-bahan berikut:
1) Surfaktan
Surfaktan (surface active agent) merupakan zat aktif permukaan yang mempunyai ujung berbeda yaitu hidrofil (suka air) dan hidrofob (suka lemak). Bahan aktif ini berfungsi menurunkan tegangan permukaan air sehingga dapat melepaskan kotoran yang menempel pada permukaan bahan. Secara garis besar, terdapat empat kategori surfaktan yaitu:
a. Anionik :
-Alkyl Benzene Sulfonate (ABS)
-Linier Alkyl Benzene Sulfonate (LAS)
-Alpha Olein Sulfonate (AOS)
b. Kationik : Garam Ammonium
c. Non ionik : Nonyl phenol polyethoxyle
d. Amphoterik : Acyl Ethylenediamines
2) Builder
Builder (pembentuk) berfungsi meningkatkan efisiensi pencuci dari surfaktan dengan cara menon-aktifkan mineral penyebab kesadahan air.
a. Fosfat : Sodium Tri Poly Phosphate (STPP)
b. Asetat :
– Nitril Tri Acetate (NTA)
– Ethylene Diamine Tetra Acetate (EDTA)
c. Silikat : Zeolit
d. Sitrat : Asam Sitrat
Jawaban (A)
(8) Soal UN IPA SMP 2017
Perhatikan gejala berikut!
(1) Tidak mengantuk
(2) Denyut jantung cepat
(3) Selalu berhalusinasi
(4) Hidup percaya diri
Gejala psikis yang ditimbulkan setelah mengkonsumsi ganja adalah ....
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (4)
C. (2) dan (4)
D. (3) dan (4)
Pembahasan
Gejala psikis menkonsumsi ganja :
1. Hilaritas ( kegaduhan)
2. Perasaan tertekan
3. Halusinasi
4. Euporia atau rasa gembira yang berlebihan
5. Perubahan persepsi tentang ruang dan waktu
6. Berkurangnya daya ingat
7. Meningkatnya kepekaan visual dan pendengaran
8. Agresif
9. Merasa bahwa penampilan dirinya keren meskipun kenyataannya sebaliknya
10 Banyak bicara dan merasa bahwa pembicaraannya itu hebat.
Jawaban C
(9) Soal UN IPA SMP 2017
Perhatikan gambar dan tabel berikut !
Berdasarkan ilustrasi percobaan dan data koefisien muai panjang logam, yang menunjukkan batang baja, tembaga, dan aluminium yang benar secara berurutan adalah ....
A. P, Q, R
B. Q, P, R
C. Q, R, P
D. R, Q, P
Pembahasan
Rumus muai panjang:
- = panjang akhir (m, cm)
- = panjang awal (m, cm)
- = koefisien muai panjang (/°C)
- = perbedaan suhu (°C)
Jawaban (B)
(10) Soal UN IPA SMP 2017
Tabel berikut memuat jarak dan waktu tempuh gerak suatu benda
Seorang siswa melakukan percobaan gerak 2 benda, sebanyak tiga kali seperti tabel di atas. Jenis gerak yang terjadi pada benda 1 dan 2 berturut-turut adalah ....
A. GLB dan GBB diperlambat
B. GLB dan GLBB dipercepat
C. GLBB dipercepat dan GLB
D. GLBB diperlambat dan GLB
Pembahasan
Kecepatan benda 1 ( t = 15 s ) = 60/15 = 4 m/s²
Kecepatan benda 1 ( t = 20 s ) = 80/20 = 4 m/s²
Kecepatan benda 1 ( t = 25 s ) = 100/25 = 4 m/s²
maka benda 1 mengalami GLB
Kecepatan benda 2 ( t = 2 s ) = 4/2 = 2 m/s²
Kecepatan benda 2 ( t = 3 s ) = 9/3 = 3 m/s²
Kecepatan benda 2 ( t = 25 s ) = 25/5 = 5 m/s²
maka benda 2 mengalami GLBB dipercepat
Jawaban B
Berikutnya soal 11 - 15
0 Response to "Soal dan Pembahasan UN IPA SMP/Mts 2017 (6 - 10)"
Posting Komentar